DAFTAR POSKO SIAGA DAN BENGKEL SIAGA 24 JAM MITSUBISHI PADA LEBARAN 2018
Demi melayani konsumen Mitsubishi saat libur Lebaran 2018 ini, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) sudah menyediakan berbagai program terkait layanan after sales dan servis. Termasuk menyediakan layanan di sepanjang jalur mudik di pulau Jawa dan Sumatera. Seperti tahun-tahun sebelumnya, pada libur Lebaran tahun ini pun MMKSI menyediakan layanan Posko SIAGA Mitsubishi 24 Jam dan juga Bengkel Siaga 24 jam.

Di posko Siaga Mitsubishi 24 Jam ini, konsumen Mitsubishi dapat beristirahat sejenak ditengah pejalanan mudiknya dan menikmati fasilitas yang telah disediakan. Fasilitas yang dapat dinikmati di Posko SIAGA Mitsubishi 24 Jam terdiri dari ruang istirahat (Matras, Sofa, Full AC, TV, dan lainnya), free snack dan minuman, free takjil, souvenir, free wifi, alat pijat dan free battery check-up.
Selain itu, konsumen yang mengunjungi Posko SIAGA Mitsubishi berkesempatan memenangkan souvenir menarik jika Anda mengunggah (upload) foto di Posko SIAGA Mitsubishi ke akun instagram pribadi Anda. Di Posko SIAGA juga terdapat program Battery Care, yaitu diskon 25% untuk pembelian battery atau accu/aki. (seluruh program memiliki syarat dan ketentuan berlaku, juga selama persediaan masih ada).
Posko SIAGA Mitsubishi 24 Jam ini tersedia selama periode libur Lebaran dari tanggal 9 – 20 Juni 2018 dan terdapat di 10 titik pada jalur mudik nasional. Berikut ini daftar lokasi Posko SIAGA Mitsubishi 24 Jam yang tersebar di pulau Jawa dan Sumatera.
- Posko Rest Area Tol Cipali : Tol Cipali Rest Area km. 102, Subang (08112202122)
- Posko Puncak : Hotel New Cipayung Asri, Jl. Raya Puncak No.88, KM 75 Cipayung, Bogor (082114295544)
- Posko Nagrek :Jl. Raya Nagreg KM. 36 Kecamatan Nagreg Desa Citaman, Nagrek, Bandung (081296239911)
- Posko Serang : SPBU 34-42409 Jl. Terusan TOL Merak KM 2 Cikuasa, Merak (081317493854)
- Posko Rest Area Tol Pejagan – Pemalang : Rest Area Tol Tegal-Pemalang Rest Area km. 275 (082317689619)
- Posko Buntu Banyumas: R. M. Buntu, Jl. Raya Buntu – Yogyakarta, Kemrajen, Banyumas (081225750445)
- Posko Tol Porong Sidoarjo : Tol Porong Rest Area km. 26 (Arus Mudik) & Rest Area km25(Arus Balik) (081259897916)
- Posko Pasir Putih Banyuwangi : SPBU 54 683 10 / Restaurant Utama Raya (Jl. Raya Banyuglugur – Situbondo) (081284047500)
- Posko Kampar Riau : Jl. Lintas Riau-Sumbar KM95, Desa Tanjung Alai, Kec XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar Riau (Depan Masjid At Taqwa) (081276151932)
- Posko Lampung : R.M. Simpang Raya Jl. Trans Sumatera, Lampung (081392294181)
Tak hanya Posko SIAGA Mitsubishi saja yang tersedia bagi para konsumen Mitsubishi yang akan menjalani rutinitas pulang ke kampung halaman dengan mobil Mitsubishi. Tapi MMKSI juga menyediakan layanan bengkel SIAGA 24 Jam di hampir seluruh jaringan dealer Mitsubishi di Indonesia. Bengkel SIAGA 24 Jam ini akan tersedia mulai tanggal 13 sampai 19 Juni 2018.
Berikut ini daftar lokasi Bengkel SIAGA 24 Jam yang akan melayani konsumen Mitsubishi.
LIST BENGKEL SIAGA 24 JAM (13 – 19 Juni 2018)
- Mitsubishi Medan PT Sardana IndahBerlian Motor : 08116599333/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Palembang PT Lautan Berlian Utama Motor : 08117876333/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Jakarta (Bintaro) PT Dwindo Berlian Samjaya : (021)4709999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Jakarta (Radin Inten) PT Dwindo Berlian Samjaya : (021)4709999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Bandung PT Mahligai Puteri Berlian : 082210109999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Semarang PT Sun Star Motor : 082227249999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Solo PT Sun Star Motor : 081329049999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Surabaya PT Bumen Redja Abadi : 08510 8118999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Denpasar PT Bumen Redja Abadi : 082247503999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Makassar PT Bosowa Berlian Motor : (0411) 444444/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Bandung PT Wicaksana Berlian Motor : (022) 7271458/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Bogor PT Prabu Pendawa Motor : (0251)8312296/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Bekasi PT Nusantara Berlian Motor : (021)88967888/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Cikarang PT Sun Star Motor 021 : 29252222/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Ciamis PT Nugraha Sumber Berlian : (0265)2750726/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Cibubur PT Mustika Prima Berlian : (021)82461111/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Cirebon PT Suryaputra Sarana : (0231)8336660/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Cianjur PT SrikandiDiamond Motors : (0263)264064/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Indramayu PT SrikandiDiamond Motors : (0234)5740000/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Cikampek PT SrikandiDiamond Motors : (0264)316191/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Kalianda PT Budi Berlian Motor : (0721)709999/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi MuaraBungo PT Suka Fajar : (0747)21786/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Nganjuk PT Sun Star Motor : (0358)329833/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Pekalongan PT Esa Sagara Autotara : (0285)435333/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Purwokerto PT Sinar Berlian Auto Graha : (0281)635333/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Tuban PT SrikandiDiamond Indah Motors : (0356)332233/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Purworejo PT Bumen Redja Abadi : (0275)3140595/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Probolinggo PT Sun Star Motor : (0335)426806/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Kudus PT Sun Star Motor : (0295)4258888/ 0804-1-300-300
- Mitsubishi Yogyakarta PT Borobudur Oto Mobil : (0274)488601, 486706/ 0804-1-300-300
LIST BENGKEL SIAGA LIBURAN (13 – 19 Juni 2018)
- Mitsubishi Balikpapan PT Mandau Berlian Sejati : (0542)875479
- Mitsubishi Bekasi PT Sun Star Motor : (021)88347777
- Mitsubishi Bangkalan PT Murni Berlian Motors : (031)3095575
- Mitsubishi Bengkulu PT Lautan Berlian Utama Motor : (0736)51800
- Mitsubishi Banyuwangi PT Mayangsari Berlian Motor : (0333)424417/424418
- Mitsubishi Blitar PT Sun Star Motor : (0342) 814833/804891-92
- Mitsubishi Jakarta (Pluit) PT Setiakawan Pahala Motor : (021)6624956/ 6624960
- Mitsubishi Jakarta (Ciputat) PT Ciwangi Berlian Motors : (021)7401448
- Mitsubishi Jambi PT Kerinci Permata Motors : (0741)60300
- Mitsubishi Jember PT Mayangsari Berlian Motor : (0331)484366
- Mitsubishi Kediri PT Sun Star Motor : (0354)772444
- Mitsubishi Lubuk Linggau PT Berlian Maju Motor : (0733)452879 / 452788
- Mitsubishi Malang PT Sun Star Motor : (0341)454833
- Mitsubishi Manado PT Bosowa Berlian Motor : (0431)844617
- Mitsubishi Makassar PT Sulawesi Berlian Motor : (0411)4731333
- Mitsubishi Medan PT Sumatera Berlian Motors : (061)7866868
- Mitsubishi Padangsidimpuan PT Sumatera Berlian Motors : (0634) 21368
- Mitsubishi Negara PT Sun Star Motor : (0365)43380
- Mitsubishi Palangkaraya PT Murni Berlian Motors : (0536)3234334
- Mitsubishi Padang PT Andalas Berlian Motors : (0751)497199
- Mitsubishi Pekanbaru PT Suka Fajar : (0761)572544
- Mitsubishi Pontianak PT Gemilang Berlian Indah : (0561)581111, 583333
- Mitsubishi Samarinda PT Mahakam Berlian Samjaya : (0541)771771 / 737107
- Mitsubishi Semarang PT Sun Star Motor : (024)7464567
- Mitsubishi Surabaya PT SrikandiDiamond Indah Motors : (031)5348555
- Mitsubishi Surabaya PT Sun Star Motor : (031)5025833
- Mitsubishi Sukabumi PT SrikandiDiamond Cemerlang Motors : (0266)222702
- Mitsubishi Solok PT Suka Fajar : (0755) 20167
- Mitsubishi Tanggerang (Alam Sutera) PT SrikandiDiamond Motors : (021)29853808
- Mitsubishi Wonosobo PT Sun Star Motor : (0286)321835
Sumber Informasi : KTB Oficial
Bang Jeffry ini adalah seorang sales mobil merek Mitsubishi. Sudah berkecimpung dan menguji nasib menjadi sales mobil mitsubishi sejati, sejak tahun 2012 sampai dengan sekarang.